9 Manfaat Pelatihan Tenaga Penjualan – Davidsetiadi.com

Mengadakan pelatihan tenaga penjualan pada sebuah perusahaan adalah hal yang penting untuk meningkatkan keuntungan bisnis. Tenaga penjualan atau tim sales mewakili perusahaan dalam menjualkan produk atau layanan ke para target pasar.

Saat staf penjualan berhadapan dengan target customer, maka mereka harus memiliki pengetahuan produk, harga, dan menjelaskan apa manfaatnya sehingga dapat meyakinkan para customer. Bagi Anda yang memiliki sebuah perusahaan, maka cobalah pertimbangkan pentingnya pelatihan pada staf sales.

Manfaat Pelatihan Tenaga Penjualan

Proses pelatihan pada tim sales menjadi aspek penting dalam dunia penjualan. Semakin seseorang terlatih dengan baik, semakin baik pula kemampuannya di lapangan. Banyak staf sales, terutama yang baru mengenal penjualan, sering […] Read more